Fix Layar Setengah Andromax R - Nofantz.COM

2017-04-19

Fix Layar Setengah Andromax R

Fix Layar Setengah Andromax R

FIX LAYAR SETENGAH ANDROMAX R


Kali ini admin akan Share Fix Layar Setengah Andromax R. Karena banyak sekali user Andromax R yang merasa terganggu atau kesulitan saat melakukan install Custom ROM dan berakhir dengan layar Setengah. Sangat menjengkelkan bukan ? Padahal ingin sekali merasakan sensasi dari Custom ROM yang telah di install tersebut.

Sebetulnya masalah seperti itu tidak akan terjadi kalau sebelum melakukan Customize ROM memilih ROM yang tepat. Mugkin bisa menanyakan kepada si Porter ROM nya atau menanyakan kepada mereka yang sudah menggunakan ROM yang bersangkutan.

Apa sih yang menyebabkan Andromax R kita menjadi setengah layarnya ketika menginstal Custom ROM?

Layar Setengah itu terjadi karena beda Base OS Stock dengan Custom ROM. Contohnya, sebelum Root, Stock ROM kita berada di OS 5.0.2, sedangkan Custom ROM yang kita install, di ambil dari Base OS 5.1.1 . Disitu yang menyebabkan Layar jadi setengah, karena perbedaan Driver LCD nya antara OS 5.0.2 dan OS 5.1.1. Jadi, apa yang mesti kita lakukan? Tentu saja harus melakukan TF Update untuk kembali ke StockRom base 5.0.2 dan melakukan pembaharuan melalui OTA Update sampai ke 5.1.1 karena sejauh ini belom ada TF update yang langsung ke 5.1.1 , atau sudah ada tapi belom di Share ke Publik

OK, tanpa panjang lebar, ikuti tutorial nya di bawah untuk fix layar setengah tanpa melakukan TF update dan melakuakan pembaharuan ke OS 5.1.1.
  1. Download File Fix Layar Setengah Andromax R di bawah
  2. Extrak ke Sdcard atau Internal Memory
  3. Masuk ke TWRP , lakuakan backup [terserah apa yg mau di backup, tujuannya untuk membuat folder directory untuk menaruh file fix layar setengah tadi.
    ex: sdcard
    : TWRP/BACKUPS/xxxxxxxx (sn hp kita)/ ... taruh di sini folder fix layar setengah tadi
  4. Masuk TWRP lagi, pilih Restore . Pilih file FIX Layar Setengah Androamx R
  5. Jika sudah selesai, Coba install lagi Custom ROM yang di inginkan.
  6. Semoga berhasil

Silahkan Review nya di komentar bawah.

Note:
Bila terjadi error saat merestore (TWRP versi 2), Ganti TWRPnya dengan TWRP versi 3.

22 comments

  1. mas...waktu restore kok muncul notif E: no partition selected to restore?
    minta pencerahannya mas...

    ReplyDelete
  2. sewaktu klik file foldernya di menu restore,,,isinya kosong (tidak ada boot,data,system yg harus dicentang)

    ReplyDelete
    Replies
    1. sudah di extract? sudah di taruh di folder yg benar?

      Delete
  3. Sudah mas...hasil extract isinya folder dlmnya file aboot,firmware,dll
    Sy taruh difolder twrp-backup-sn hasil extract-hasil extract fix lyar setengah.
    Ada solusi lain g mas?

    ReplyDelete
  4. SIM ko mau pake GSM ya gan? Sya dah pke Indosat tapi ga da sinyalnya gan.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Coba dial *#*#4636#*#*
      Sim indosat di set ke LTE ONLY

      Delete
  5. bisa atasi sinya gk keluar gak min..base 5.0.2

    ReplyDelete
  6. partisinya sblh mna gan kok no partition trs

    ReplyDelete
  7. knp gak bisa di buka pakai provider 3 ya?

    ReplyDelete
  8. poin nomr 5 mas..mksudnya instal lagi rom yang diinginkan gimna??

    ReplyDelete
    Replies
    1. ya itu cmn optional sj. kl rom nya dah fix ya gak usah.

      Delete
  9. Trimakasih Mas Nofantz, saya udah coba dan berhasil sekali lagi trimakasih

    ReplyDelete
    Replies
    1. bang gini bng,ane kan pakek andromax r se,trus ane instal stock romny andromax r yng biasa, kok abis sleep layarny itemny?.bntu fix bng :)

      Delete
    2. mending pake TFUpdate saja. kalo pake stockrom hasil install twrp, yg berubah cmn system nya, sedangkan base nya tetep

      Delete
  10. punya saya kok ceket dilogo miui ya mastah padahal keterangan instal sukses, ane coba pindah ke colos os malah ceket di tmpilan pertama pada saat pemilihan bahasa, kaga ada tombol ok nya gitu gimana ya mastah

    ReplyDelete
  11. saya pake rom redimi. ko buat main ML... forc close trus ya

    ReplyDelete
  12. Replies
    1. cb searching manual atau *#*#4636#*#* set lte only atau lte/gsm.

      Delete